Minggu, 12 Oktober 2014

Blog Untuk Bisnis Internet



Google meluncurkan program bisnis google adsense. Yaitu sebuah periklanan diblog yang jika di klik maka pemilik blog dapat dollar. Payout yang bisa dicairkan jika earning mencapai seratus dollar. Banyak orang sukses mengikuti publisher adsense, dan banyak pula yang gagal total dan menyerah. Semua publisher adsense sukses menyatakan adsense sebagai sumber penghasilan yang baik untuk dijalankan. Karena terbukti perusahaan Google membayar, sebab ia perusahaan besar dan terkemuka serta berkelas internasional.

Untuk bermain di Google adsense seseorang tidak bisa langsung sukses. Melainkan butuh waktu, proses dan kesabaran. Adapun orang yang tidak sabaran tidak akan sukses di Google adsense. Ada orang yang mengikuti adsense karena iseng-iseng semata. Lalu tatkala penghasilannya lumayan, ia melanjutkan bisnis adsenses. Dan adapula yang sukses di adsense karena memang sudah berniat mencari dollar di adsense. Untuk mendapatkan kesuksesan di adsense yang memerlukan kesabaran dan waktu yang lama, maka seseorang harus berpikir bahwa bermain di adsense hanya iseng. Ketika ia gagal maka tak apa-apa. Tapi jika berhasil maka anggalah itu sebagai bonus dari Tuhan Yang Maha Esa.

Selain dipasang iklan adsense, untuk menghasilkan money di internet bisa dilakukan dengan cara jualan produk fisik maupun produk digital. Jadi, anda jangan mengandalkan penghasilan dari adsense. Bisa saja anda menggandakan penghasilan dengan mengikuti affiliate, atau jual produk sendiri atau memasang lapak iklan mandiri. Tapi semua kesuksesan bermuara pada jumlah traffic yang besar. Traffic yang besar sangat memudahkan seseorang meraih sukses. Adapun traffic kecil sukar untuk mendapat sukses dari berbagai macam bisnis di internet.

Sementara itu, tema blog yang dipergunakan untuk google adsense bisa tema atau niche gado-gado atau segala macam tema dalam satu blog, ada pula yang satu niche atau satu topic. Tapi dianjurkan memilih yang kedua, blog dengan tema spesifik karena berhasilnya lebih besar. Google pun lebih menyukai blog dengan niche spesifik. Jadi seorang penulis itu harus sukses, harus kaya raya, semua itu berjalan waktu. Kenapa? Karena mereka bisa menghasilkan tulisan dan bisa mendatangkan traffic lalu dimonetisasi dengan berbagai macam program. Dalam satu blog bisa saja ada beberapa program bisnis seperti adsense, affiliate, jual produk sendiri, dan lain- lain. Maka menulislah diblog lalu cari traffic, maka kayalah dengan menulis diblog. Salam penulis.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar